Nasabah yang terhormat,
Terima kasih atas kesetiaan dan menjadikan PT Bank Maybank Indonesia, Tbk (“Maybank Indonesia” atau “Bank”) sebagai Bank mitra kepercayaan Anda.
Bersama ini kami informasikan penyesuaian Jadwal Transaksi / Batas Waktu (Cut Off Time) SKN dan RTGS melalui M2E (bagi Nasabah korporasi) selama periode tertentu menjelang akhir tahun 2023.
Adapun penyesuaian Jadwal Transaksi M2E tersebut adalah sebagai berikut:
No. | Layanan SKN dan RTGS | Batas Waktu (Cut Off Time) Jam Layanan (WIB) | |
Single | Bulk | ||
1. | 19 - 22 Desember 2023, 27 - 28 Desember 2023 |
16.30 WIB | 16.00 WIB |
2. | 29 Desember 2023 | 20.00 WIB | 16.00 WIB |
Kami sangat menghargai perhatian dan pengertian Anda. Untuk informasi produk dan/atau layanan 24/7, dapat menghubungi Maybank Customer Care di 1500611 atau +622178869811 (dari luar negeri), atau melalui email ke customercare@maybank.co.id (Senin – Jumat pukul 08:00 – 20:00 WIB dan Sabtu – Minggu pukul 08:00 – 17:00 WIB).
Terima kasih
Hormat kami,
Maybank Indonesia