* Syarat dan ketentuan diatur lengkap di dalam Polis.
Tertanggung dengan usia masuk :
Hingga usia 100 Tahun, dengan pemotongan cost of insurance (COI) dilakukan secara bulanan.
Minimum Premi berkala:
Sebesar Rp33.500,00 (tiga puluh tiga ribu lima ratus Rupiah) atau USD5,7 (lima koma tujuh Dollar Amerika Serikat) dikenakan sejak Polis diterbitkan melalui pemotongan
Unit Premi Berkala setiap bulan selama Polis masih berlaku.
Sebesar 0,417% (nol koma empat satu tujuh persen) dari Nilai Investasi Premi Berkala dan dikenakan sejak Polis diterbitkan melalui pemotongan Unit Premi Berkala setiap bulan selama 6 (enam) tahun Polis pertama dalam mata uang IDR dan USD.
Pengalihan Dana investasi hingga 5 (lima) kali per tahun bebas biaya, lebih dari 5 (lima) kali dikenakan biaya 1% (satu persen) dari dana yang dialihkan dengan minimum Rp 100.000,00 (seratus ribu rupiah) atau USD20 (dua puluh Dollar Amerika serikat)
Biaya pengelolaan dana investasi adalah biaya sehubungan dengan pengelolaan dana investasi sesuai dengan pilihan investasi Anda. Besarnya bervariasi berkisar antara 1% - 2% per tahun.
Biaya ini dikenakan melalui pemotongan Unit Premi Berkala dengan formula sebagai berikut:
Faktor x Jumlah Penarikan Dana dari Nilai Investasi Premi Berkala dengan Faktor sebagai berikut:
Tahun Polis Faktor
1 75%
2 50%
3 30%
4 20%
5+ 3,5%
Biaya ini diperhitungkan dengan mengalihkan Nilai Investasi Premi Berkala dengan Faktor sebagai berikut:
Tahun Polis Faktor
1 75%
2 50%
3 30%
4 20%
5+ 0%
Biaya ini hanya akan dikenakan apabila Unit Premi Top Up tidak mencukupi untuk membayar Premi Berkala selama Cuti Premi, melalui pemotongan Unit Premi Berkala setiap bulan. Biaya Cuti Premi ini mengikuti ketentuan formula sebagai berikut:
Faktor x (Biaya Administrasi + Biaya Akuisisi & Pemeliharaan + Biaya Asuransi) berdasarkan faktor berikut ini :
Tahun Polis Faktor
1 tidak diperbolehkan
2 tidak diperbolehkan
3 30%
4 20%
5 10%
6+ 0%