P E N G U M U M A N
PT BANK MAYBANK INDONESIA Tbk (“Perseroan”)
Dengan ini diumumkan bahwa Perseroan telah menunjuk Saudara Budi Santoso sebagai Sekretaris Perusahaan (Corporate Secretary) Perseroan, efektif sejak tanggal 24 Agustus 2018, dengan alamat korespondensi sebagai berikut :
Budi Santoso
Corporate Secretary – PT Bank Maybank Indonesia Tbk
BSantoso@maybank.co.id
Sentral Senayan III, Jl. Asia Afrika No. 8
Gelora Bung Karno Senayan
Jakarta 10270
Jakarta, 24 Agustus 2018
Direksi